TUTORIAL MEMBUAT DOMAIN DAN MENGAKSESNYA DARI CLIENT(IIS) - Mansya Tech
News Update
Loading...

Monday, 5 September 2016

TUTORIAL MEMBUAT DOMAIN DAN MENGAKSESNYA DARI CLIENT(IIS)


Okee bertemu kembali dengan postingan terbaru saya.Karena saya tidak akan lupa untuk memberikan tutorial.Untuk sebelumnya saya telah memposting Tutorial Konfigurasi IIS windows server 2012.n
Nah sedangkan sekarang saya akan memberikan Tutorial membuat domain Dan mengaksesnya dari client.Nah untuk clientnya saya mengunkan windows 10.sliakan di baca,pahami dan mencobanya okk.Langsung saja saya berikan tutornya.


1.MEMBUAT DOMAIN
Oke pertama  yang dilakukan adalah menambahkan/membuat domain baru.untuk menambahkan/membuat domain yaitu pada DNS manager maka caranya buka Server manager lalu klik Tools dan pilih DNS seperti pada gambar.



Selanjutnya setelah masuk ke DNS manager kemudian klik kanan pada "Forward lookup zone".ketika ada pilihn selanjunya pilih "New Zone". yang fungsinya untuk membuat zone baru/domain baru.

Nah kerika di klik New zone tadi akan muncul tampilan windows dari New zone,selanjunya klik next


Kemudian pilih "primry zone" untuk type zonenya kemudian klik next

Kemudian pada Active Directory Zone Replication scope.untuk untu ini disarankan untuk memilih "To all DNS controller in this domain :adifirman.com.makasudnya di sini adalah kita akan memilih replika dari DNS yang sedang berjalan  di domain controller adifirman.com .Apabila sudah di pilih selanjunya klik next.


Setelah itu tuliskan nama zone /domain baru kemudian klik next.


Selanjunya adalah setting dinamk update,untuk ini sebaiknya pilih yang telah direcomendasikan maka pilih yang Allow oly secure dynamic updates. Setelah itu klik next.

Selanjunya adalah tampilan konfirmasi dan review nya .apabila yang menampilakan apa saja yang telah diatur apabila ada yang kurang bisa di back dan di perbaiki apabila sudah benar bisa klik fisnish.





Setalah selesai akan bertambahlah domain yang tadi dibuat yaitu adifirman.net seperti pada gambar terapat doamin sebelumnya dan domain yang baru dibuat.




Nah supaya domain dapat di akses melalui browser maka tambahkan hostbaru supaya dapat di akses melelui browser.yaitu cayanya klik kanan pada nama domain yang kan ditambahkan hostbaru selanjunya klik "New Host (A or AAAA..)"




kemudian tuliskan nama hostnya www dan IP addressnya adalah ip si serverkemudian klik add host.untuk menambahkan hostbaru pada domain adifirman.net



2.KONFIGURASI IIS DAN TAMPILAN DARI WEB TIAP DOMAIN

selannya adalah merubah isi atau tampilan web dari masing masing domain yaitu "adifirman.com"dan domain "adifirman.net" .Untuk konfigurasinya bisa dilakukan pada IIS Manager.pertama buka server manager kemudian.Klik Tools lalu pilih Intenet Information Services (IIS)manager.





Apa bila setelah masuk ke IIS manager.lalu klik "nama servenya" lalu klik site kemudian pada site terdapat daftar webnya untuk mengedit selanjunya klik "explore" untuk mengetahui dimana lokasi semua folder web pada server ini.



Setelah di klik explore akan muncul tampilan dari file explore lokasi foleder iis dari web server IIS yang lokasinya pada Local Disk C nama folder inetpub.Nah disini kan saya akan mebuat tampilan web dari masing masing domain berbeda ,maka buatlah folder"wwwroot-adifirman.com"dan "www.adifirman.net yang mana gunanya adalah untuk menyimpan/meletakan file htmlnya dari domain tersebut. unruk nama awalan folder mengikuti dari nama folder default nya yaitu wwwroot kemudian nama selanjunya disesuaikan denagn nama domainnya masing masing.nah setelah dibuat foldenya selanjuny copykan isi yang terdapat dalam folder wwwroot ke folder yang baru di buat tadi.




Selanjunya adalah menambhakan gambar/membuat gambar yang berbeda kemudian simpan pada masing masing folder domain tersebut.

folder domain www.adifrman.com
folder domain www.adifrman.net

Nah kemudia edit file "iisstart.html"mengunkan notepad.caranya file iisstart.htmlnya open with notepade.


edit file htmlnya yaitu ubah pada bagian img src ubah nama file gambarnya  menjadi nama file gambar yang tadi telah dibuat.yaitu imgnet.png karena nama gambarnya adalah imgnet.png .untuk folder domain adifirman.net 



edit juga file htmlnnya untuk domain adifrman.com caranya sama seperti yang tadi.nah untuk yang ini nama gambarnya adalah imgcom.png




Nah selanjunya adalah menambahkan website baru untuk tiap domain ,cara menambahkan websitenya pertma buka IIS manager kemudian klik "Nama servernya" lalu klik kanan pada site dan pilih Add Website.


Kemudian akan muncul tampilan window dari Add Website.Lalu isi site namenya dengan nama websitenya ,lalu pyscical path di isikan/arahkan ke folder yang tadi telah dibuat untuk masing masing domain.dan terakhir untuk hostname isikan dengan nama domainnya .apabila sudah bisa klik"OK"



Apabila sudah buat kembali websitnya dengan cara yang sama setingg yang sama tetapi sesuaikan dengan domianya apa bila tadi sudah mebuat yang www.adifirman.net maka yang ini www.adifirman.com lebih jelasnya bisa perhatikan gambarnya.

Nah sebelum mencoba akses melalui broweser,lakukan ping terlabih dahulu untuk masing masing domain apabila sudah reply keduanya maka kedua domain bias di akses melalui browser.






Setelah melakukn ping lansung coba akses domainya melalui browser.seperti pada gambar domain pun dapat di akses dan tampilnya pun berbeda.





3.AKSES MELALUI CLIENT(WINDOWS 10)
Selanjutnya adalah melakukan pengujian akses domain melalui client.

Sebelum mengakses domainya setting terlebih dahulu ip addresnya pada client yang harus di perhatikan adalah ip client harus satu network dengan server,kemudain DNS nya adalah SI windows server.


Setealah setting IP selanjunya lakukan ping kembali dari client ke masing masing domain.apabia sudah reply maka domain bisa di akses melalui dari browser client.



Oke seblelum mebuktikan mengakses melalui browser .hidaupkan terlebih dahulu feature IIS pada client caranya buka control panel kemudian klik "program and Features dan pilih Turn Windows Feature on or Off.


Kemudian beri tanda pada Internet Information Server(IIS) kemudian klik Oke



Tunggu proses menghidupkan/menerapkan feature IIS pada client .


Apabila sudah bisa langsung di close saja





Barulah coba akses domainya melalui browser si client dan hasinya pun domain berhasil di akses dan tampilnya pun berbeda .




Mungkin cukup sekian Tutorial saya kali ini kurang lebinya mohon maaf,semoga bermanfaat dan apabila ingin macoba harap di kerjakan secara hirarki supaya tidak bingung Oke.jangn lupa tunggu postingan saya selanjunya.
                                                                     Bye:V







Share with your friends

Give us your opinion

Notification
This is just an example, you can fill it later with your own note.
Done